Wednesday, July 23, 2008

Khasiat Baru Kedelai

Walaupun Harga Bahan Makanan Kian Melambung Tinggi, Jangan Lupa Menyisipkan Tahu Dan Tempe Pada Menu Masakan Anda. Menurut Peneliti Dari NATIONAL CANCER CENTER Di Tokiyo, Jepang, Konsumsi Makanan Yang Berbahan Dasar Kacang Kedelai Secara Rutin Dapat Membantu Para Perempuan Terhindar Dari Kanker Payudara.


Hal Ini Didalangi Oleh Senyawa Genistein, Yang Terkandung Dalam Kedelai. Namun Harap Waspada Bila Kandungan Ginesten Dan Senyawa Isoflove Lainnya Dikonsumsi Dalam Jumplah Berlebihan, Terutama Dalam Bentuk Suplemen, Justru Akan Meningkatkan Resiko Kangker Payudara.

Karena Itu, Para Peneliti Menyarankan Idealnya Seseorang Mengkosumsi 100 Gram Tofu (Tahu Khas Jepang) Setiap Harinya. Temuan Skala Besar Yang Dijalankan Hingga Lebih Dari 10 Tahun Ini Diungkapkan Dalam JOURNAL of CLINICAL ONCOLOGY

No comments: