Tuesday, March 08, 2016

Balada Seorang Pelaut

Selamat malam pembaca setia blog ini, sebelumnya saya minta maaf mungkin pembaca semua bertanya tanya dalam hati kenapa blog ini fakum sampai hampir satu tahun. Ya semenjak kehilangan kedua kakak yang sangat saya cintai untuk selama lamanya hasrat untuk menulis sepertinya luntur, saya merasa hidup itu sebentar sekali. Betewe saya tidak ingin berlama lama merasa kehilangan yang pasti hidup harus terus berjalan.

Dalam tulisan ini saya ingin bercerita pengalaman saya dan mungkin pengalaman yang akan saya share nanti mirip dengan pengalaman teman teman semua khususnya para pelaut yang kebetulan operasi di indonesia dgn vessel type tug boat.

Tuesday, April 14, 2015

Info Pelaut

Dasar Hukum Dari Perjanjian Kerja Laut


contoh PKL
Selamat Malam blogger tercinta... Apa kabar ? Semoga semua  dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa.  Malam ini saya akan sedikit mengulas tentang apa itu PKL ( perjanjian kerja laut ) dan apa yang menjadi dasar hukum PKL itu sendiri. 

PKL tidak ubahnya sebuah perjanjian kerja antara pekerja dan pemberi kerja seperti pada umumnya yang terjadi selama ini. Sebuah perjanjian yang mengatur kewajiban serta hak pekerja dan kewajiban serta hak pemberi kerja ( perusahaan ). 

Sunday, January 18, 2015

Mempelajari Jenis Awan

Jenis Awan Yang Patut Kita Ketahui


Dunia penerbangan Indonesia kembali berkabung. Di penghujung tahun 2014 tepatnya pada hari minggu tanggal 28 Desember 2014 pukul 06.12 WIB pesawat Airbus 320-200 milik Airasia dengan NO Penerbangan QZ 8501 hilang kontak dengan menara Air Traffic Control ( ATC )  setelah sang pilot minta ijin untuk menaikan pesawat dari ketinggian 32000 kaki ke ketinggian 38000 kaki. Pihak ATC belum sempat mengijinkan namun pesawat hilang dari radar ATC. Banyak pengamat memperkirakan pesawat menerjang awan comulonimbus namun semua kita serahkan kepada pihak KNKT untuk menginvestigasi dengan cermat dan akurat sebab musabab jatuhnya pesawat tersebut. Tugas kita adalah mendoakan ke 155 penumpang yang di perkirakan meninggal dunia semoga arwah mereka di terima di sisiNya dan keluarga yang di tinggalkan di beri ketabahan.